Semarang, PSSIJateng.com – Persis Solo Women tampil sebagai juara Piala Pertiwi Jawa Tengah 2022. Final Piala Pertiwi Jateng 2022 mempertemukan dua wakil Solo Raya antara Persis Solo Women melawan PSIK Putri Klaten. Dalam laga final yang digelar di stadion Citarum Semarang, Selasa 21 Maret 2023, Persis Solo Women menang dengan skor telak 7-0. Pesta gol Persis Solo Women dicetak oleh Armita yang mencetak…